Kembali Gelar Yudisium, FMIPA Cetak 84 Sarjana Baru

Oleh: Kostiawan Sukamto . 26 Februari 2020 . 07:58:00

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Gorontalo kembali menggelar yudisium sarjana, selasa (25/02). Yudisium yang digelar di lobi FMIPA Kampus Baru Bone Bolango ini merupakan yudisum tahap dua yang dilaksanakan pada semester genap, Sebagaimana diungkapkan dekan FMIPA, Prof. Dr. Astin Lukum, M.Si dalam sambutannya usai mengukuhkan 84 sarjana baru dari berbagai program studi yang ada di FMIPA.

“Yudisium kali ini merupakan yudisium tahap dua yang kita laksanakan pada semester genap. Sebelumnya, pada bulan januari yang lalu kita juga telah melaksanakan yudisium,” ungkap dekan.

Selain itu, beliau juga berpesan kepada peserta yudisium untuk mengaplikasikan dan mengembangkan ilmu yang telah didapat kepada masyarakat dengan amanah. “Pesan saya kepada sarjana baru FMIPA, bisa mengemban amanah almamater untuk diaplikasikan pada masyarakat. Potensi anda adalah modal dasar untuk mengembangkan ilmu di masyarakat,” ungkap Prof Astin.

Mengakhiri sambutannya, dekan berterima kasih dan mengajak para sarjana baru untuk membantu meningkatkan akreditasi Program Studi di lingkungan FMIPA. “Terima kasih atas kepercayaan anda menimba ilmu di FMIPA. Ajak keluarga dan teman anda untuk kuliah FMIPA, karena banyaknya peminat akan meningkatkan akreditasi program studi kita,” tuturnya.[]

Berikut Nama Peserta Yudisium Program Sarjana FMIPA UNG Tahun Akademik 2019/2020, Selasa 25 Februari 2020

JURUSAN MATEMATIKA

Program Studi Pendidikan Matematika

  1. Winda Afrianti Cono
  2. Indri Mega Pratiwi D
  3. Salmiaty Hasan
  4. Sri Yolanda Tino
  5. Nur Hayati Abdullah
  6. Iken Meyti Katili
  7. Tauhid Siwinarno
  8. Amri Wijaya Mamonto
  9. Don Husain
  10. Moh. Rifai R. Pau
  11. Dina Mokodompit
  12. Dwi Sukma Ksatria
  13. Sartika S. Lamaka
  14. Derlis W. Husain
  15. Suryani A. Rahman
  16. Jefri Rivai
  17. Muhamad Suprianto Mopangga
  18. Hartati Doe
  19. Chandra Fakhri Abas
  20. Lisna
  21. Salma Eka Putri
  22. Hastati Mamonto

Program Studi Matematika

  1. Miranti Kasim
  2. Fitriani Utina
  3. Sri Maryam N. Mohungo
  4. Mery Anggraini K. Arsyad
  5. Windra Tahir
  6. Rasmawati

Program Studi Statistika

  1. Demas Novaleda Abdul Karim
  2. Samir Mooduto
  3. Rahmawaty Ahmad

JURUSAN BIOLOGI

Program Studi Pendidikan Biologi

  1. Muhammad Isra
  2. Sri Patimi
  3. Ekapratiwi S. Yusuf
  4. Indri Meliyani Bouta
  5. Riris Dwi Pratiwi Peling
  6. Feranatasya
  7. Sarniati R.R
  8. Inda Kumala Sari
  9. Fidya Sulistiya Laya

Program Studi Biologi

  1. Meyske Bakari
  2. Mirawati Thalib
  3. Yurnia Ningsih Ismail

JURUSAN KIMIA

Program Studi Pendidikan Kimia

  1. Romario Abdullah
  2. Sitria H. Radjak
  3. Cici Magfira Jumadin
  4. Sri Rahayu Deti
  5. Nur Ain H. Isa
  6. Sri Wanda Van Solang
  7. Fatmah Harun
  8. Nur Fitri Andriani

Program Studi Kimia

  1. Dwi Fajriani
  2. Sri Rosmiyani Lapalume

JURUSAN FISIKA

Program Studi Pendidikan Fisika

  1. Taadduddin
  2. Nurfingki Utiarahman
  3. Surti A. Mahmud

Program Studi Fisika

  1. Yuni Chayani Partiwi

JURUSAN ILMU DAN TEKNOLOGI KEBUMIAN

Program Studi Pendidikan Geografi

  1. Ramlawati Harun
  2. Evi Sukarti
  3. Ayu Widarti
  4. Hardila
  5. Sisilya Makuta

Program Studi Teknik Geologi

  1. Dewi Darmawati Tolodo
  2. Budiyansyah Harun
  3. Erlin Adam
  4. Mohamad Ikbal Gani
  5. Joni Djakun
  6. Dedi Setiawan Busura
  7. Nurhijriany Sulam
  8. Mohammad Gias Kamah
  9. Wa Usu
  10. Febrianto Sh. Timumun
  11. Sispanto Lohor
  12. Widya Meifi Patiro
  13. Tober Mardain
  14. Moh. Rizky Darise
  15. Siti Merdekawaty Harun
  16. Ulvia S. Atima
  17. Ahmad Reza Hapili
  18. Yusran Nurdiansyah Ibrahim
  19. Febri Eko Prasetyo

Agenda

27 September 2024

Dies Natalis FMIPA Ke-61

Dies Natalis FMIPA Universitas Negeri Gorontalo ke-61. Diisi dengan berbagai kegiatan menarik

13 - 14 Oktober 2022

ICOSMED 2022

International Conference on Sciences, Mathematics and Education

13 Maret 2021

Temu Alumni FMIPA UNG

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Gorontalo mempersembahkan "Temu Alumni FMIPA UNG 2021" dengan tema "Berkumpul Berkisah untuk FMIPA Unggul dan Berdaya Saing".

Kegiatan Temu Alumni FMIPA UNG akan diselenggarakan pada:

Hari/Tanggal: Sabtu, 13 Maret 2021

Pukul: 08.00 WITA - Selesai

Platform: Zoom Meeting

9 April 2020

Seminar Nasional Kimia dan Pendidikan Kimia

Seminar Nasional Kimia dan Pendidikan Kimia .Tema: Merdeka Belajar Kimia dan Sains 4.0 dalam Mencapai Pembangunan Unggul dan Berbudaya di Kawasan Teluk Tomini.

Link Pendaftaran: http://bit.ly/snkpk2l2020